HOLOPIS.COM, JAKARTA – Bagi sebagian orang menganggap bahwa berenang merupakan kegiatan yang sangat menakutkan.
Jika berenang membuat sobat Holopis merasa takut, ketahuilah bahwa Anda bukanlah satu-satunya di dunia ini, bahkan ada banyak sekali orang yang tidak berani mendekati kolam renang.
Akan tetapi, menjauhi kolam renang sepanjang hidup sobat Holopis dapat mengakibatkan Anda kehilangan pengalaman yang berharga.
Dikutip Holopis.com dari YouTube @EdoraSportswear, Selasa (14/11), ada berbagai cara untuk mengatasi ketakutan sobat Holopis, sehingga menjadi perenang yang percaya diri, apa saja tipsnya, yuk simak penjelasan berikut ini.
Mulailah berenang dengan perlahan
Hal pertama yang dilakukan untuk sobat Holopis ialah mulailah berenang dengan pelan-pelan.
Mintalah bantuan teman untuk menemani saat berenang
Sobat Holopis dapat meminta bantuan teman Anda untuk menemani berenang, sehingga dapat mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan.
Sering lah ke kolam renang
Ketika sobat Holopis terbiasa ke kolam renang, maka badan Anda akan mampu beradaptasi.
Yakin lah pada diri sendiri
Dan yang terakhir, sobat Holopis harus yakin pada diri sendiri, bahwasanya Anda bisa berenang, karena kekuatan ada di dalam pikiranmu, apabila kau yakin, maka kau mampu.
Milwaukee Bucks harus kandas di tangan Brooklyn Nets pada lanjutan NBA musim 2024/2025, dengan skor…
Sebanyak 283 warga binaan yang beragama Kristen Protestan dan Katolik di Sulawesi Selatan (Sulsel) menerima…
Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengklaim angka kecelakaan lalu lintas selama libur Natal dan…
Virgil van Dijk menyampaikan pendapatnya perihal perasaannya saat ini bersama Liverpool. Pemain Belanda itu pun…
Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mengungkapkan adanya dua klaster besar dari sejumlah oknum polisi dalam menjalani…
Kamera pengawas atau yang biasa dikenal dengan kamera CCTV merekam detik-detik seorang penumpang sepeda motor…