Advertisement
Categories: History

Ini Tema Hari Keterampilan Pemuda Sedunia, 15 Juli

Advertisement

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Hari Keterampilan Pemuda Sedunia atau World Youth Skills Day diperingati pada 15 Juli di setiap tahunnya.

Ada pun tujuan dari diperingatinya Hari Keterampilan Pemuda Sedunia tersebut yakni untuk mengingatkan para pemuda pemudi agar bisa lebih terampil di dunia pekerjaan atau lingkungannya supaya bisa berguna bagi khalayak umum.

Sebelum itu, perlu diketahui bahwa Hari Keterampilan Pemuda Sedunia itu sendiri pertama kali dideklarasikan oleh PBB pada 2014 lalu.

Hari Keterampilan Pemuda Sedunia memberikan kesempatan yang baik sekaligus menjadi ruang dialog untuk para pemuda dan pemudi, lembaga pendidikan, perusahaan hingga organisasi, dan lain sebagainya.

Hari Keterampilan Pemuda Sedunia juga sekaligus untuk menyoroti betapa pentingnya sebuah keterampilan di kehidupan saat ini.

Ada pun tema Hari Keterampilan Pemuda Sedunia tahun 2023 yakni sebagai berikut :

Dikutip Holopis.com dari situs resmi PBB, Hari Keterampilan Pemuda Sedunia 2023 mengusung tema ‘Skilling teacher, trainers and youth for a transformative’ yang berarti ‘Melatih guru, pelatih, dan remaja untuk msa depan yang transformatif’.

Diambilnya tema tersebut, bertujuan untuk menyoroti betapa pentingnya peran seorang guru, pelatih dan lain sebagainya untuk menyalurkan ilmu keterampilan kepada para pemuda sebagai dasar masa depan untuk dunia kerja, komunitas dan lain-lainnya.

Share
Published by
Achmad Husin Alifiah
Tags: History

Recent Posts

Ternyata Ini Manfaat Buah Kelengkeng Bagi Kesehatan Tubuh

Buah kelengkeng banyak digemari karena rasanya yang manis dan lezat. Selain itu, mudah juga didapat.

19 menit ago

Rayakan Natal 2024, Owena Mayang Sari Rangkul Seluruh Partai Politik

Bupati Mahakam Ulu Terpilih Owena Mayang Shari Belawan menegaskan, pihaknya bakal merangkul semua pihak pasca…

39 menit ago

Arsenal Harus Naik Level Lagi Kalau Mau Kejar Liverpool

Arsenal masih dalam jalur perburuan gelar juara Liga Inggris musim ini, namun sedikit tertinggal dari…

39 menit ago

Persija Fokus Petik 3 Poin Dulu Baru Pikirkan Potensi Transfer Pemain

Pelatih Persija Jakarta Carlos Pena menyebut bahwa saat ini Macan Kemayoran fokus mendulang tiga poin…

59 menit ago

Lirik Lagu Bunga Maaf – The Lantis yang Viral di TikTok

Lagu berjudul Bunga Maaf merupakan lantunan hits milik grup band kekinian bernama The Lantis. Lirik…

1 jam ago

Chelsea Diklaim Siap Permanenkan Jadon Sancho

Chelsea diklaim siap mempermanenkan status Jadon Sancho, dimana Sancho sejatinya merupakan pemain pinjaman dari Manchester…

2 jam ago