Advertisement
Categories: NataruRagam

Tradisi Unik Swedia Rayakan Natal dengan Kambing

Advertisement

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Kalau biasanya natal identik dengan Santa Claus atau pohon cemara, berbeda halnya di negara Swedia. Negara tersebut ternyata punya dekorasi unik untuk merayakan natal, yaitu Kambing Yule.

Kok bisa kambing? Ternyata Kambing Yule ini sudah menjadi simbol natal di Swedia yang asalnya dari festival pagan jaman dulu.

Kemudian di tahun 1966, tradisi berubah ketika ada ide baru untuk membuat kambing Jerami raksasa yang tingginya mencapai 42 kaki, lebar 23 kaki, dan berat 3,6 ton.

Pembangunan Gavle Goat [Foto: Istimewa]

Kambing tersebut pun diberi nama Gavle Goat, dan selalu di bangun di tempat yang sama.

Uniknya, patung kambing raksasa yang terbuat dari kayu dan jerami ini biasanya dibakar sebelum merayakan tahun baru.

Namun sering kali ada orang iseng yang suka membakar kambing raksasa sebelum waktunya.

Wah, unik banget ya tradisinya, Sobat Holopis.

Share
Published by
Darin Brenda Iskarina

Recent Posts

Mahfud MD Jelaskan Pola Pikir UU Perampasan Aset

JAKARTA - Mantan Menko Polhukam, Mahfud MD menjelaskan bahwa UU Perampasan Aset banyak yang salah…

12 menit ago

Advokasi Indonesia Raya Harap Prabowo Terbitkan Perppu soal PPN 12%

JAKARTA - Direktur Eksekutif Advokasi Indonesia Raya, Fadli Rumakefing menilai bahwa rencana pemberlakuan kenaikan PPN…

42 menit ago

Ingat! Layanan Jasa Layanan Uang Elektronik Ikut Dikenakan PPN 12 Persen

Pemerintah telah memutuskan untuk menaikkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 11 persen menjadi 12…

57 menit ago

Kemnaker Siap Lindungi Buruh Sritex Usai MA Tolak Kasasi Pailit

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) telah menyiapkan berbagai langkah strategis untuk melindungi dan memberdayakan buruh PT Sri…

1 jam ago

Arsenal Siap Bersaing Sabet Semua Trofi! Gak Cuman Liga Inggris

Arsenal saat ini sedang dalam performa yang cukup oke, dan masih berada dalam persaingan trofi…

1 jam ago

Mahfud MD Respons Wacana Prabowo Maafkan Koruptor Asal Kembalikan Uang Korupsi : Baik Tapi Berisiko

JAKARTA - Guru besar ilmu hukum tata negara dari Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta, Prof…

2 jam ago