Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024
NewsEkobizGegara Harga BBM, Inflasi RI Tembus 5,95 Persen

Gegara Harga BBM, Inflasi RI Tembus 5,95 Persen

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan tingkat inflasi Indonesia secara tahunan atau year on year (yoy) tembus 5,95 persen.

“Inflasi tahunan mencapai 5,95 persen,” kata Kepala BPS Margo Yuwono dalam konferensi pers yang dikutip Holopis.com, Senin (3/10).

Margo mengatakan, lonjakan inflasi di periode September salah satunya dipicu oleh kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM).

Tercatat inflasi harga diatur pemerintah pada periode September sebesar 13,28 persen. Kemudian untuk inflasi harga bergejolak sebesar 9,02 persen, masih naik meskipun tidak setajam bulan sebelumnya.

Margo menjelaskan, hal tersbut lantaran beberapa harga bahan pokok pada bulan September mengalami penurunan.

“Beberapa harga bahan pokok alami penurunan,” imbuhnya.

Adapun untuk inflasi inti pada periode September ini naik dari yang semula sebesar 3,04 persen menjadi 3,21 persen. “Andil inflasi inti terhadap inflasi secara keseluruhan adalah 2,11 persen,” pungkasnya.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Baca Juga

Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

BERITA TERBARU

Lainnya
Related

Jelang Akhir Pekan, IHSG Berakhir Lesu

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berakhir melemah pada penutupan perdagangan menjelang akhir pekan ini, Jumat (20/9).

PT MRT Jakarta Raih Penghargaan Industry Award di Dubai

PT MRT Jakarta (Perseroda) meraih penghargaan pemenang “Industry Award” 2024 untuk region Eropa, Timur Tengah, Afrika/Asia Pasifik/Amerika.

Dorong Transformasi Perpajakan, Sri Mulyani Teken MLI STTR

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati bersama dengan pimpinan dari 42 negara atau yurisdiksi lain telah resmi menandatangani Multilateral Instrument Subject to Tax Rule (MLI STTR).

Harga Emas Antam Ngegas Jelang Akhir Pekan, 1 Gram Dibanderol Rp 1.443.000

Harga emas batangan bersertifikat keluaran PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) alias emas Antam terpantau mengalami kenaikan yang cukup tajam pada perdagangan hari ini, Jumat 20 September 2024.