Selasa, 17 September 2024
Selasa, 17 September 2024

MotoGP Belanda 2022 : Francesco Bagnaia Berhasil Naik Podium di Sirkuit Assen, Quartararo Out

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Podium teratas MotoGP Belanda 2022 akhirnya jadi milik pembalap Ducati Francesco Bagnaia dengan catatan waktu 40 menit 25,205 detik.

Sementara podium kedua dan ketiga diisi oleh Marco Bezzecchi dan Maverick Vinales.

Pimpinan klasemen sementara Fabio Quartararo harus menelan pil pahit karena ia mengalami alami crash saat balapan baru berjalan empat putaran.

Namun, pembalap Yamaha itu masih bisa menlanjutkan balapan yang berlangsung di sirkuit Assen, Minggu (26/6) malam WIB.

Sayangnya, El Diablo harus mengakhiri balapan tanpa meraih poin karena ia kembali alami highside di tikungan kelima.

Hasil 10 besar pembalap MotoGP Belanda 2022 :
1. Francesco Bagnaia – 40 menit 25,205 detik
2. Marco Bezzecchi
3. Maverick Vinales
4. Aleix Espargaro
5. Brad Binder
6. Jack Miller
7. Jorge Martin
8. Joan Mir
9. Miguel Oliveira
10. Alex Rins

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Ducati Pilih Marc Marquez, Bos Pramac Bela Jorge Martin

Jorge Martin yang gagal menambah poin di seri MotoGP san Marino 2024, sempat terpukul karena tim pabrikan Ducati lebih memilih Marc Marquez untuk menjadi teman setim Francesco bagnaia.

PSSI Terjunkan Wasit Liga 1 Buntut Insiden Pemukulan Wasit di PON XXI Aceh-Sumut 2024

PSSI mengambil langkah cepat merespon insiden pemukulan wasit di cabang olahraga (cabor) PON XXI Aceh-Sumut 2024. Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Arya Sinulingga pun menegaskan pihaknya akan menerjunkan wasit Liga 1 dan Liga 2 untuk memimpin jalannya laga.

Arteta Full Senyum Arsenal Menangi Derby London Utara Lagi

Pelatih Mikel Arteta mengaku senang Arsenal kembali meraih kemenangan di markas Tottenham Hotspur pada duel super big match bertajuk Derby London Utara tersebut.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru