Amber Heard saat ini dituntut oleh Johnny Depp atas pencemaran nama baik, setelah menulis kolom opini di The Washington Post dan mengaku sebagai korban KDRT.
Mengklaim banyak pertanyaan Amber Heard adalah kebohongan dan ingin membersihkan nama baik, Johnny Depp menuntut mantan istrinya tersebut.
Sejak persidangan ini dimulai, semakin banyak barang bukti yang terungkap dan membuat publik mendukung Johnny Depp dengan mempopulerkan tagar #JusticeForJohnnyDepp.