JAKARTA, HOLOPIS.COM – Antusiasme pemudik meningkat pesat pasca pemerintah memperbolehkan masyarakat untuk mudik lebaran tahun ini. Walau masih dalam kondisi pandemi Covid-19, tak menyurutkan semangat bagi mereka yang ingin mudik lebaran tahun ini.
Berikut adalah hal yang harus disiapkan menjelang mudik lebaran di tengah pandemi covid-19.