Advertisement
Categories: Olahraga

Arsenal Resmi Siapkan Proposal Perpanjangan Kontrak Bukayo Saka

Advertisement

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Arsenal dilaporkan tengah menyiapkan proposal perpanjangan kontrak pemain mega bintangnya yakni Bukayo Saka.

Walaupun kontrak Bukayo Saka bersama Arsenal masih akan habis tahun 2024 mendatang, langkah The Gunners untuk segera menyiapkan proposal tersebut dinilai wajar untuk dapat mempertahankannya dari incaran klub-klub papan atas dunia seperti Liverpool, Manchester City hingga Barcelona.

Bukayo Saka sendiri saat ini bersama Arsenal sudah mencetak sembilan gol dan lima assist di Liga Inggris, serta selalu menjadi tulang punggung The Gunners untuk melakukan serangan.

Dilansir dari Sport Mole Selasa (29/3), kabar perpanjangan kontrak Bukayo Saka dengan Arsenal itu telah dibenarkan oleh Fabrizio Romano selaku jurnalis sepakbola ternama dunia.

Fabrizio Romano mengatakan, Bukayo Saka merasa bahagia bermain dengan Arsenal dan kedua belah pihak akan membahas persyaratan baru.

Lanjutnya, kontrak baru Bukayo Saka seharusnya bisa membuat gajinya di Arsenal meningkat empat kali lipat dari sebelumnya. Pasalnya dia berjasa meningkatkan performa tim di musim ini.

Share
Published by
Achmad Husin Alifiah

Recent Posts

Satpol PP Karawang Tertibkan Tempat Hiburan Malam Ilegal di Plaza Cikampek

Pemerintah Kabupaten Karawang melalui Satpol PP dan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu…

1 jam ago

8 Tips Mencegah Aquaplaning di Musim Penghujan

JAKARTA - Musim penghujan selalu membawa tantangan tersendiri bagi para pengguna jalan. Curah hujan yang…

2 jam ago

MRT Jakarta Rubah Jadwal Operasional Selama Dua Hari

PT MRT Jakarta melakukan perubahan jadwal operasional saat Natal dan cuti bersama 2024. Perubahan berlaku…

3 jam ago

Vadel Badjideh Ngamuk Mukanya Diganti Monyet : Band Radja Tidak Profesional

Tiktokers Vadel Badjideh mengungkapkan kekesalannya kepada band kenamaan Indonesia, Radja.

4 jam ago

Kunci Gitar Loving Is Easy – Rex Orange Country feat. Benny Sings Chord

JAKARTA - Rex Orange County, seorang penyanyi dan produser asal Inggris, kembali memikat pendengar dengan…

4 jam ago

Ini Bahayanya Minum Air Isi Ulang, Waspada!

Beberapa bulan lalu jagad maya X atau Twitter diramaikan dengan perbincangan mengenai keamanan air isi…

5 jam ago