Advertisement
Categories: Ekobiz

IHSG Kembali Tunjukkan Taring, Melesat ke Level 6.701

Advertisement

JAKARTA, HOLOPIS.COM Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Jumat (7/1), kembali menguat setelah sempat melemah pada perdagangan kemarin.

IHSG ditutup menguat 0,72 persen ke level 6.701, diikuti oleh indeks saham lainnya yang juga turut menguat di akhir perdagangan hari ini.

Berdasarkan data dari idx.co.id, tercatat indeks LQ45 menguat 1,00 persen ke 950, IDX30 menguat 1,00 persen ke 508, IDX80 menguat 0,84 persen ke 133, IDXESGL menguat 0,57 persen ke 138, indeks IDXQ30 menguat 0,82 persen ke 148.

Terdapat 260 saham yang menguat, 256 saham melemah, dan 170 saham stagnan. Sedangkan transaksi perdagangan pada hari ini hanya tercatat Rp11,4 triliun, lebih sedikit dibanding hari kemarin yang mencapai Rp 23,17 triliun.

Pada hari ini, PT Bank Central Asia (BBCA) menjadi perusahaan dengan nilai kapitalisasi pasar paling besar (Big Cap) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Diikuti saham PT Bank Jago (ARTO), dan PT Adaro Energy (ADRO) di posisi ketiga.

Adapun saham-saham yang masuk top gainers pada perdagangan hari ini antara lain:
1. SDMU naik 34,83 persen ke Rp 120
2. ADMR naik 25 persen ke Rp 380
3. PSKT naik 25 persen ke Rp 90

Share
Published by
Khoirudin Ainun Najib

Recent Posts

Profil Rachel Brosnahan, Aktris Lois Lane di Film Superman 2025

Aktris asal Amerika Serikat Rachel Brosnahan akan memerankan karakter ikonis Lois Lane di film Superman…

40 menit ago

MAN 4 Jakarta Raih 10 Medali Emas di Ajang I2ASPO

JAKARTA - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan siswa madrasah di kancah internasional. Peserta didik Madrasah Aliyah…

55 menit ago

Profil David Corenswet, Pemeran Superman di Versi Terbaru

Aktor asal Amerika Serikat David Corenswet akan menjadi pemeran Superman berikutnya di film terbaru Superman…

1 jam ago

Superman Rilis 2025 dengan Tampilan Beda

Para penggemar film superhero sebentar lagi akan kembali dimanjakan dengan film Superman karya James Gunn…

2 jam ago

Indonesia Masuk 4 Besar Negara yang Mayoritas Suka Main Basket, Perbasi Termotivasi Cetak Prestasi Lebih Baik Lagi

FIBA merilis bahwa Indonesia masuk dalam daftar 4 besar negara di dunia yang masyarakatnya gandrung…

2 jam ago

Fitra Eri Larang Sang Anak yang Jago Drifting Nyetir di Jalan Raya

Pebalap senior Fitra Eri memberikan contoh yang baik bagi para orang tua. Pasalnya, ia tetap…

3 jam ago