Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Israel Mulai Vaksinasi Covid-19 Anak Usia 5-11 Tahun

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Kementrian Kesehatan Israel menyatakan akan memulai memvaksinasi masyarakatnya yang berusia 5 hingga 11 tahun, demikian dilansir dari Skynews (15/11).

Anak-anak 5 tahun ke atas tersebut akan menerima vaksin Covid-19 berjenis Pfizer/BioNTech.

“Mayoritas para ahli di dalam komite telah sepakat bahwa memvaksinasi anak di usia tersebut memiliki lebih keuntungan daripada risiko,” demikian pernyataan dari Kementrian Kesehatan Israel.

BPOM AS (FDA), telah memberikan izin penggunaan darurat Pfizer untuk anak-anak di usia tersebut dengan dosis lebih kecil dari dosis orang dewasa.

Pfizer mengklaim produknya menunjukkan efikasi hingga 90.7% terhadap virus corona kepada anak usia 5 – 11.

Sebanyak 4 juta populasi Israel telah menerima vaksin booster, sesudah diizinkan untuk masyarakat yang telah menerima suntikan kedua Pfizer pada lima bulan sebelumnya.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Waspada! Mpox di Afrika Sudah Tak Terkendali

HOLOPIS.COM - Angka kasus cacar monyet (monkey pox/Mpox) di...

Monkey Pox Ditularkan oleh Homo Seksual

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin membenarkan...

Menkes Bongkar Bobroknya Sistem Kesehatan di Indonesia

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Budi Gunadi...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru