Pada bulan lalu, Ardern mengumumkan bahwa tenaga pengajar dan kesehatan harus divaksinasi Covid-19 secara penuh.
Ia berjanji akan mengurangi pembatasan kesehatan setelah 90% masyarakat yang memenuhi syarat sudah divaksinasi.
Meski demikian, Selandia Baru masih memiliki kasus Covid-19 terendah di dunia, dengan kurang dari 8000 kasus dan 32 kematian.
Saat ini, hampir 80% masyarakat Selandia Baru yang memenuhi syarat telah divaksinasi penuh.