Sabtu, 21 September 2024
Sabtu, 21 September 2024

Presiden Turki Erdogan Usir 10 Dubes Asing dari Negaranya, Ada Apa?

Konvensi Eropa tentang Hak Asasi Manusia (ECHR) menyerukan pembebasan Kavala dua tahun lalu, dan tidak menemukan adanya pelanggaran yang dilakukan, serta menuduh Turki telah menahan Kavala dengan tujuan membungkamnya.

Menanggapi pertanyaan tersebut, Presiden Erdogan mengatakan bahwa dubes-dubes terkait tak bisa semena-mena datang ke Turki dan memberikan perintah.

“Saya sudah memberikan perintah yang diperlukan kepada menteri luar negeri kami. 10 dubes ini harus diusir sekarang juga. Kalian tangani sendiri secepatnya.”

Dewan Eropa telah mengeluarkan ultimatum terakhir kepada Turki dan mematuhi perintah Pengadilan Hak Asasi Manusia untuk membebaskan Kavala.

Jika Turki gagal melakukannya, hingga tenggat waktu pertemuan berikutnya pada tanggal 30 November-2 Desember, dewan yang berbasis di Strasbourg itu dapat menjatuhkan sanksi terhadap Ankara,dan meluncurkan proses disipliner.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Viral Tren ‘Gak Bisa Yura’ Bikin Netizen Dapat Momen Curcol

Baru-baru ini, bagian reff dari lagu "Risalah Hati" sering digunakan sebagai latar musik video TikTok untuk tren "gak bisa Yura".

Susunan Skuad Arsenal vs Manchester United di Laga Praseason

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Pertandingan sengit antara Arsenal vs Manchester...

Dompet Dhuafa Sukses Tebar Hewan Kurban 1444 H, Sasar 1,7 Juta Lebih Penerima Manfaat

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Ketua Panitia Tebar Hewan Kurban...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru