Dilansir dari Deadline, film tersebut akan bercertia tenang Willy Wonka muda, dan lebih menjelajahi tumbuh kembang karakter tersebut.
“Wonka” akan disutradarai oleh Paul King, yang sebelumnya menyutradarai Paddington, dan Paddington 2.
Selain Chalamet, “Wonka” juga akan dibintangi Rowan Atkinson, Sally Hawkins, Keegan-Michael Key, dan Olivia Colman.
Wonka direncanakan akan rilis pada tanggal 17 Maret 2023.