Advertisement
Categories: NewsRagam

VIRAL : Miris.!! Pelajar Gunakan Sepatu Bolong Saat PTM

Advertisement

HOLOPIS.COM – Viral video seorang pelajar laki-laki mengenakan sepatu rusak saat mengikuti Pembelajaran Tatap Muka (PTM) mengundang banyak simpati di media sosial.

Kisah memilukan tersebut berhasil terekam dalam unggahan video di akun instagram @lambegosiip, Kamis (16/09).

“Sudahkah kalian bersyukur hari ini kawan?” tulis perekam dalam video tersebut.

Tampak pelajar yang tak diketahui identitasnya itu mengenakan sepatu hitam dengan lis putih dan sudah dalam kondisi yang tak layak dipakai lagi. Sepatunya sudah robek parah. Bahkan saking parahnya, terlihat kaki yang berada di dalam sepatu.

Video yang memilukan tersebut langsung mendatangkan berbagai reaksi warganet di media sosial. Banyak warganet yang tergerak hatinya ingin mengirimkan sepatu kepada pelajar tersebut.

“Ni anak yang gak banyak nuntut ke orang tua.. mandiri.. pake apa adanya..yg penting sekolah.. proud of you bro..” komentar akun marianarezqita

“Kasih alamatnya min, biar tak beliin sepatu, ga tega nakk liatnyaa, semoga kelak kamu bisa sukses yaa,” tulis warganet yang lain.

Sayangnya, hingga kini belum diketahui pasti dimana lokasi pelajar laki-laki yang memakai sepatu yang telah rusak tersebut.

Share
Published by
Fisca Dwi Astuti

Recent Posts

Banjir Setinggi 200 Sentimeter Rendam Puluhan Rumah Warga Kabupaten Mandailing Natal

Bencana banjir melanda Kabupaten Kabupaten Mendailing Natal, Provinsi Sumatera Utara menyebabkan sebanyak 80 KK dari…

12 menit ago

15.807 Narapidana Dapat Remisi Khusus Natal 2024, 116 Langsung Bebas

Sebanyak 15.807 narapidana di seluruh Indonesia mendapatkan remisi khusus (RK) dalam rangka Natal 2024 dari…

27 menit ago

Uskup Agung Soroti Gunung Sampah Makanan Kala Masyarakat Didera Kemiskinan

Uskup Agung Jakarta, Ignatius Kardinal Suharyo menyoroti limbah sampah makanan yang semakin menggunung. Padahal di…

42 menit ago

Hasil NBA Spesial Natal 2024 : Suns Akhiri Tren Buruk Usai Libas Nuggets 110-100

Phoenix Suns mampu mempersembahkan kado natal bagi para pendukungnya sendiri usai sukses meraih kemenangan atas…

47 menit ago

Dua Kecelakaan Maut Terjadi di Tol Cipularang Saat Momen Natal

PT Jasa Marga mencatat ada sebanyak dua insiden kecelakaan di ruas tol Cipularang, Jasa Barat…

57 menit ago

Jokowi Ogah Dituduh Cawe-Cawe Soal Penetapan Tersangka Sekjen PDIP Hasto

Presiden ke-7 RI Jokowi (Joko Widodo) ogah banyak berkomentar perihal penetapan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto…

1 jam ago