Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Korea Utara Hadapi Banjir Bandang Hingga Kekurangan Pangan

Data dari China menunjukkan, perdagangannya dengan Korea Utara turun sekitar 80% tahun lalu setelah perbatasan ditutup.

Pada pertemuan kunci partai yang berkuasa pada bulan Juni, diktator Korea Utara Kim Jong Un mendesak para pejabatnya untuk meningkatkan produksi pertanian, dan mengatakan situasi pangan negara tersebut saat ini semakin tegang.

Beberapa pengaman mengatakan, Korea Utara kemungkinan akan meminta pertolongan dengan Amerika Serikat atau Korea Selatan, jika kesulitan ekonomi mereka semakin memburuk.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Puluhan Orang Tewas Akibat Pager-Walkie Talkie Meledak di Lebanon

Sebanyak 20 orang meninggal dunia dan 450 lainnya luka-luka karena ledakan perangkat komunikasi atau pager-walkie talkie di Lebanon.

Yoshihiro Hidaka Ditikam Anaknya Sendiri

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Direktur utama Yamaha Motor Company, Yoshihiro...

Perundingan Peningkatan ATIGA Capai Kemajuan Signifikan

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Perundingan  peningkatan Persetujuan Perdagangan Barang ASEAN...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru