Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Presiden Haiti Tewas Ditembak Di Rumah Pribadinya

HAITI, HOLOPIS.COM – Presiden Haiti Jovenel Moise dan istrinya diserang di rumah pribadinya, pada Rabu (7/7) pagi waktu setempat. Dalam kejadian tersebut, Jovenel Moise dikabarkan tewas sedangkan istrinya Martine Moise dikabarkan stabil meskipun dalam keadaan kritis.

Para penyerang diketahui menyerbu rumah Moise sekitar pukul 1 pagi, dan Penjabat perdana menteri, menggambarkan pembunuhan tersebut sebagai tindakan keji yang tidak manusiawi dan biadab.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Momen SBY Datang ke Rumah Prabowo

Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berkunjung ke rumah Presiden terpilih Prabowo Subianto, Kamis (19/9). Dalam pertemuan tersebut, keduanya berbincang sambil ngopi bareng dalam satu meja.

Prabowo : Kerja Sama Semua Pihak Bisa Jadikan Indonesia Negara Maju

Presiden terpilih Prabowo Subianto mengatakan, Indonesia negara yang sangat kaya, Indonesia diambang tinggal landas, Indonesia akan menjadi negara maju.

Pidato Prabowo di Perayaan HUT Ke 3 Partai Buruh

Partai Buruh merayakan HUT ke-3 pada Kamis 18 September 2024, di Istora Senayan, Jakarta. Dalam acara tersebut, Presiden terpilih Prabowo Subianto menyampaikan pidatonya dihadapan para kader Partai Buruh.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru