Minggu, 29 Desember 2024

#KasihDiaTau Ini Fakta Sejarah Mengenai Paskah

JAKARTA,HOLOPIS.COM- Paskah berasal dari kata Ibrani yang berarti melewati atau menyelamatkan. Dalam bahasa Inggris Paskah dikenal dengan Easter yang berasal dari Eostre atau Eostrae yang berarti dewi musim semi dan kesuburan bagi kaum Anglo-Saxon. Beberapa sejarawan lain berpendapat bahwa Paskah berasal dari bahasa Latin In Albis yang berarti fajar.

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.

Berita Lainnya

Presiden Republik Indonesia

BERITA TERBARU

Viral