Advertisement
Categories: NewsOtomotif

Selamat Datang Pendekar Bulutangkis Indonesia

Advertisement

Jakarta, Holipis.com – setelah menempuh perjalanan hampir 24 Jam dari bandara Heathrow London Inggris, skuad Bulutangkis Indonesia pukul 20 tiba kembali di tanah air.
Pesawat Turkish Airlines TK56 yang membawa tim yang di komandani oleh Ricky Subagya ini tiba di VVIP room Terminal 3 Kedatangan Bandara Soekarno-Hatta dan langsung memasuki ruangan khusus untuk melakukan tes pemeriksaan sesuai dengan protokol kesehatan yang berlaku.
Bak kehadiran juara, tepukan riuh menyambut kehadiran tim menggema sesaat setelah mereka terlihat dan langsung mendapatkan kalungan bunga.
Adapun sejumlah pejabat yang hadir ikut menyambut Greysia Polii dan rekan rakan diantaranya adalah Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Zainudin Amali, Sekjen PP PBSI Listyo Sigit Prabowo, Presiden BAC Anton Subowo, Sekretaris Jenderal KOI Ferry Kono, Sekretaris KONI Pusat Ade Lukman, dan Sesmenpora Gatot S. Dewa Broto.
Sebelumnya tim Bulutangkis All England Indonesia dipaksa untuk menyerah setelah otoritas kesehatan Inggris menyampaikan kepada BWF tentang adanya salah seorang yang berada berada satu pesawat dengan tim all England Indonesia terpapar covid – 19

Share
Published by
Teguh

Recent Posts

Ternyata Ini Manfaat Sebenarnya Konsumsi Bawang Putih, Lihat deh!

Bawang putih bukan hal yang asing di kehidupan sehari-hari, karena kerap jadi bumbu pelengkap masakan.…

1 menit ago

Beragam Manfaat Buah Sukun, Salah Satunya Bisa Kontrol Diabetes loh

Buah sukun untuk sebagian orang terasa asing, namun ternyata banyak manfaatnya jika kita mengonsumsinya dengan…

16 menit ago

Blake Lively Tuding Justin Baldoni Lakukan Pelecehan Saat Syuting It Ends With Us

Kericuhan pasca peluncuran film Hollywood It Ends With Us ternyata masih berlanjut hingga saat ini.…

31 menit ago

BPBD : 784 Warga Makassar Mengungsi Akibat Banjir

Sebanyak 784 warga Kota makassar mengungsi akibat banjir. Hal itu disampaikan Badan Penanggulangan Bencana Daerah…

46 menit ago

Hasil NBA : Cleveland Cavalies Bantai 76ers 126-99, Mitchell Cs Raih 4 Kemenangan Beruntun

Cleveland Cavaliers berhasil mengandaskan perlawanan Philadelphia 76ers pada lanjutan NBA musim 2024/2025, dengan skor 126-99.…

1 jam ago

Daftar Game Steam yang Diskon hingga 95 Persen

Steam yang merupakan platform distribusi game digital menghadirkan promo spesial musim dingin yang bertepatan dengan…

1 jam ago